Rabu, 18 Juli 2012

UAS PIP




1.       “Manajemen pemerintahan yang baik dapat dilihat dari dua sisi, yaitu dari proses dan dari hasilnya..” (Laurence Lynn). Manajemen pemerintahan (public management) merupakan faktor utama dalam suatu administrasi publik. Dikatakan demikian karena ia merupakan instrument untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan dengan sarana dan prasarana yang ada, termasuk organisasi serta sumber dana dan sumber daya yang tersedia. (Sumber: Bun Yamin Ramto, Inovasi Kebijakan Publik sebagai Strategi Menghadapi Dinamika dan Global. (Pidato Pengukuhan Guru Besar dalam Ilmu Pemerintahan FISIP-UNPAD, 1997,hlm 14).
Pertanyaan:
a.      Apa makna public management pada konsep pertama tersebut ?
Dilihat dari konsep dia atas memang secara sederhana public manajemen ditinjau dari segi peruses dan hasilnya karena itu merupakan sebuah factor utama dalam suatu administrasi publik. Karena memang tidak terlepas dari untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan dengan sarana dan prasana, juga termasuk sumber dana dan sumber daya yang tersedia. Yakni dalam teori ini kita memang dituntut untut selalu berperoses dan suatu saat kita akan memperoleh sebuah hasil yang kita harapkan. Itupun kita tidak terlepas dari aturan-aturan yang ada dan juga sarana prasarana, termasuk juga sumber dana dan sumber daya manusia.

b.      Apa perbedaan dan persamaannya  dengan leadership ?
Perbedaannya : jika public manajemen, merupakan sebuah system pengaturan di dalamnya                       dan sifatnya sangatlah khusus.
                       Jika ledhersip, merupakan pemahaman yang sangat meluas, sehingga apa                                 bila kita berbicara masalah leadership maka juga manajemen public ikut sert                       a di dalamnya.
Persamaannya : semua sama-sama berada dalam garis organisasi dimana peran seorang per                              an seorang peminpin untuk memenej sangatlah berperan penting.

c.      Dapatkah dua peran tersebut difungsikan oleh satu orang dalam kompetensi pengembangan organisasi ?
Ya bisa. Tapi yang lebih bagus dan lebih efektif kita harus memetakan hal tersebut kepada orang yang memang spesialis dalam menangani itu. Sehingga outputnya akan bagus.

d.       Apa tujuan utama instrument ini dibentuk, yaitu dalam organisasi besar seperti  pemerintah atau negara ?
agar nantinya dalam kepemerintahan tersebut akan kelihatan seirama dengan para anggota di bawahnya. Juga sebagai bentuk untuk mewujudkan sebuah tujuan yang ingin direncanakan sejak awal.

2.       Manajemen pemerintahan yang baik juga pasti tercermin dari keterkaitan dan komitmen yang berwenang kepada kepentingan rakyat serta kesungguhan hati dan konsentrasi dari pihak eksekutif dengan penuh rasa tanggung jawab (responsibility) dan tanggung urai (accountability). Rakyat tidak rela melihat pemerintah sebagai “penguasa”, tetapi sebagai pelindung, pengayom (guides) dan pelayan (servents) bagi rakyat.  Karena itu fungsi manajemen pemerintahan tidak hanya mengatur (to regulate atau to govern) tetapi melayani (to serve) kepentingan publik dalam menjalin terciptanya keamanan dan kesejahteraan (security and prosperity). Sumber: Edi Siswandi, Birokrasi Masa Depan, Menuju Tata Kelola Pemerintahan Yang Efektif dan Prima, Mutiara Press, Bandung, 2012, hlm 56.
Pertanyaan:

a.      Berikan contoh dan jelaskan singkat keterkaitan dan komitmen menurut konsep tersebut ?
Seperti halnya pemerintahan yang ada di Indonesia, yakni masyarakat menginginkan sebuah peminpin yang dapat melindungi, mengayomi dll. Maka dari itu peran seorang peminipin di masyarakat sangatlah di butuhkan sososk peminpin yang memang dapat diharapkan. Hal tersebut berangkat dari rasa ketidak puasan masyarakat terhadap peminpin kita yang sebelumnya

b.      Mengapa rakyat tidak rela bahwa pemerintah itu sebagai  penguasa ?
Apabila pemerintah itu sebuah penguasa maka cenderung dia melakuakan seenaknya saja tanpa memikirkan nasib rakyatnya.

c.      Apa makna pemerintah bukan hanya to regulate atau to govern tetapi to serve ?
Artinya pemerintah Tidak hanya mengatur  tetapi melayani kepentingan publik dalam menajlin terciptnya keamanan dan kesejahteraan masyarakat.

3.       Dalam konteks desentralisasi dan otonomi daerah, keberhasilan pemerintah (daerah) dilihat dari seberapa jauh kebutuhan nyata masyarakat dapat dipenuhi..(Tjahya Supriatna).  Secara fundamental, pemberian penyelenggaraan desentralisasi dan pemberian otonomi daerah dimaksudkan untuk mengoptimalkan fungsi pemerintahan. Menurut K.J. Davey, meliputi: Pemberian pelayanan, Fungsi  pengaturan, Fungsi pembangunan, Fungsi perwakilan, Fungsi koordinasi:
a.   Jelaskan singkat masing-masing fungsi tersebut !
                 
      fungsi pengaturan : yakni bagaimana pemerintah dapat mengatur supaya dalam kepemerintahan terse                                but tidak amburadul
      fungsi pembangunan : dimana juga pemerintah dapat mengoptimalakan dan menyelenggarakan suatu                                      hal yang dapat memajukan sebuah negaranya.
      Fungsi perwakilan : yakni pemerintah juga sebagai sarana untuk mewakiili suara rakyat yang memang                                  membutuhkan sebuah bantuan.
      Fungsi kordinasi : yakini di kepemerintahan kita butuh yang namanya kordinasi agar nanatinya lemba                                ga tersebut dapat berjalan dan tidak ada yang namanya keperbedaan pemahaman                                    sehingga lembaga tersebut akan tercipta sebuah lembaga yang dinamis dan transf                                      ormatif.
b.   Fungsi apa yang paling fundamental, bila dikaitkan dengan kebutuhan nyata masyarakat, apa alasannya ?
     fungsi pembangunan, karena masyarakat menginginkan Negara ini dapat lebih maju dan masyarakatnya sejahtera. Akan tetapai kita tidak lupa dengan garis-garis kordinasi yang sebagaiman mestinya

d.      Jelaskan singkat, bilamana konsep tersebut di atas dikorelasikan dengan salah satu pendapat French & Raven, tentang Reward Power !  
Maka jika konsep itu dapat di kaitkan dengan konsep french dan raven, maka tiga tahun yang akan dating saya akan memastikan bahwa nesgara tersebut akan memperoleh hasil yang maksimal sehingga tujuan-tujuan bersama akan tercapai.

Keterangan:
1.       Bagi yang telah memiliki blog, berikan informasi kepada kami alamat blog serta nomor HP saudara  guna untuk kepentingan tracer study.
2.       Berikan analisis Saudara minimal satu nomor pada blog dosen yang telah disediakan, terimakasih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar